• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukrim
  • Pendidikan
  • Sportivitas
  • Sosialita
  • Wisata
  • More
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Advertorial
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • Indeks
PILIHAN +
Kuartal Ketiga, Indosat Ooredoo Hutchison Catat Kinerja yang Tangguh
Dibaca : 113 Kali
UIR Raih Peringkat Pertama Pengelolaan Medsos dan Peringkat Laman Terbaik
Dibaca : 122 Kali
Massif Lakukan Pengeboran, APGWI Capai Produksi Tertinggi Sejak Kelola Blok West Kampar
Dibaca : 149 Kali
Jamin Perlindungan yang Efektif, PWI Pusat Usulkan Pembentukan Protokol Nasional Perlindungan Wartawan
Dibaca : 176 Kali
Musnahkan BB 214,84 Ton Narkoba Senilai Rp29,37 T, Presiden Prabowo: Polisi Harus Lebih Sigap, Harus Kompak
Dibaca : 179 Kali

  • Home
  • Pendidikan

MoU dan MoA dengan Perusahaan Tambang

Rektor Unilak Dr Junaidi "Tancap Gas" Wujudkan MBKM

Zulmiron
Ahad, 13 Juni 2021 20:13:50 WIB
Cetak
MoU dan MoA dengan Perusahaan Tambang, Rektor Unilak Dr Junaidi "Tancap Gas" Wujudkan MBKM.

Pekanbaru, Hariantimes.com - Rektor Universitas Lancang Kuning (Unilak) Dr Junaidi telah meluncurkan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di internal Unilak saat Milad Unilak ke-39 lalu, Kamis (09/06/2021). 

Satu diantara konsep dari MBKM adalah program magang mahasiswa di dunia industri yang diakui secara kurikulum/akademik hingga 3 semester.

Satu hari setelah peluncuran program itu, tepatnya Jumat (11 /06/2021), Rektor Unilak Dr Junaidi langsung "tancap gas" dengan dilakukannya kerjasama yang dituangkan dalam Memorandum Of Understanding (nota kesepahaman) dan Memorandum Of Agreement (nota kesepakatan) antara Unilak dengan perusahaan yang bergerak di bidang tambang. Perusahaan itu adalah PT Bintan Alumina Indonesia (BAI) yang beroperasi di Provinsi Kepuluan Riau, tepatnya di Kabupaten Bintan.

Penandatangan dilakukan oleh Rektor Unilak Dr Junaidi SS MHum dan HR MGMT Advisor PT Bintan Alumina Indonesia Me Wan dan disaksikan oleh Wakil Rektor I Zamzami SKom MKom dan Wakil Rektor III Dr Bagio. Kadaryanto SH MH, Dekan Fakultas Pertanian Dr Zainuri. ST MT, Dekan Fasilkom Unilak Fadrijal SKom MKom, Kepala P2K2 Unilak Dr Indra dan sejumlah mahasiswa. Pelaksanaan kerjasama menerapkan protokol kesehatan.

Rektor Unilak Dr Junaidi dalam sambutannya merasa senang atas kehadiran PT BAI yang jauh-jauh datang dari Kepri untuk melakukan kerjasama. 

"Ini merupakan bentuk kepercayaan, kami sangat berterima kasih kepada PT BAI yang datang untuk pengembangan sumber daya manusia. Semoga alumni dapat bekerja di PT BAI. Dan MoU ini terlaksana berkat adanya keinginan kuat dari PT BAI untuk mencari calon-calon pekerja. Ini PT yang sangat besar, prospek besar, perusahaan ini memerlukan tenaga kerja yang sangat banyak, PT BAI memilih Unilak menjadi mitra dalam penyediaan sumber daya manusia dengan program manajemen training. Adik-adik mahasiswa bisa bekerjasama dilatih dan ditraining dan digaji, dan bisa dilanjutkan bekerjasa disana," papar Rektor dihadapan mahasiswa.

Dijelaskan Rektor, manajemen training sangat baik, PT BAI punya teknologi yang sangat tinggi dan jaringan yang luas, bagi alumni Unilak ini peluang besar dan dalam beroperasi di PT ini banyak sektor pendukung diantaranya PLTU yang di bangun oleh PT BAI, dan ini relevan dengan lulusan Fakultas Teknik Unilak. 

"Kami berharap adanya MoU mahasiswa dapat mengimplementasikan dan dapat mendaftar ke PT BAI, kami selaku institusi yang sangat bergembira," katanya. 

Sementara itu, HR MGMT Advisor PT BAI Me Wan merasa senang dapat melakukan kerjasama dengan Unilak. Semoga ini memberikan manfaat bagi mahasiswa dan institusi. Di kesempatan itu, PT BAI juga memperkenalkan profil perusahaan kepada mahasiswa Unilak.(*)


 Editor : Zulmiron

[Ikuti HarianTimes.com Melalui Sosial Media]


HarianTimes.com

Berita Lainnya

  • +

UIR Raih Peringkat Pertama Pengelolaan Medsos dan Peringkat Laman Terbaik

Bangga! Alumni UIR Sabet Juara pada Taiwan Singing Competition 2025

Workshop Internasional, Fakultas Teknik Unilak Hadirkan Narasumber dari Université de Lille, Prancis

Prodi Pendidikan Biologi FKIP Unri akan Gelar PRB, Dr Darmadi: Kami Ingin Tanamkan Semangat Ilmiah

Faperta UIR Gelar ICASS 2nd 2025 Bahas Inovasi dan Keberlanjutan Pertanian Global

Prof Ardiansah Dikukuhkan Sebagai Guru Besar Bidang Ilmu Hukum Konstitusi Unilak

UIR Raih Peringkat Pertama Pengelolaan Medsos dan Peringkat Laman Terbaik

Bangga! Alumni UIR Sabet Juara pada Taiwan Singing Competition 2025

Workshop Internasional, Fakultas Teknik Unilak Hadirkan Narasumber dari Université de Lille, Prancis

Prodi Pendidikan Biologi FKIP Unri akan Gelar PRB, Dr Darmadi: Kami Ingin Tanamkan Semangat Ilmiah

Faperta UIR Gelar ICASS 2nd 2025 Bahas Inovasi dan Keberlanjutan Pertanian Global

Prof Ardiansah Dikukuhkan Sebagai Guru Besar Bidang Ilmu Hukum Konstitusi Unilak



Tulis Komentar



HarianTimes TV +

Pipa Minyak Blok Rokan di Km 16 Balam, Rohil Bocor, Minyak Mentah Membasahi Hampir Sebagian Badan Jalan

24 Juli 2024
Harlindup, Aktivis Lingkungan Kunni Marohanti Turun ke Jalan Kampanyekan Keadilan Ekologis
05 Juni 2023
Rakernas Berakhir, SMSI Minta Presiden Joko Widodo Tidak Menandatangani Rancangan Perpres Publisher Right
08 Maret 2023
TERKINI +
Kuartal Ketiga, Indosat Ooredoo Hutchison Catat Kinerja yang Tangguh
30 Oktober 2025
UIR Raih Peringkat Pertama Pengelolaan Medsos dan Peringkat Laman Terbaik
30 Oktober 2025
Massif Lakukan Pengeboran, APGWI Capai Produksi Tertinggi Sejak Kelola Blok West Kampar
30 Oktober 2025
Jamin Perlindungan yang Efektif, PWI Pusat Usulkan Pembentukan Protokol Nasional Perlindungan Wartawan
29 Oktober 2025
Musnahkan BB 214,84 Ton Narkoba Senilai Rp29,37 T, Presiden Prabowo: Polisi Harus Lebih Sigap, Harus Kompak
29 Oktober 2025
Dahlan Dahi: Teman-Teman Media Baru Jangan Sampai Terperosok dalam Pasal UU ITE
29 Oktober 2025
Rudy Hendra Pakpahan: Pengawasan Terhadap Notaris Harus Terus Diperkuat
29 Oktober 2025
Terima Kunjungan Pengurus PWI Riau, Abdul Wahid: Mari Sama-Sama Dukung Program Pemerintahan
29 Oktober 2025
PWI Pusat dan HAPI Jajaki Sinergi Literasi Hukum dan Media
28 Oktober 2025
Dialog Media Baru vs UU ITE, Prof Henri Subiakto Menyoroti Masih Maraknya Kasus Kriminalisasi terhadap Jurnalis
28 Oktober 2025
TERPOPULER +
  • 1 Prodi Pendidikan Biologi FKIP Unri akan Gelar PRB, Dr Darmadi: Kami Ingin Tanamkan Semangat Ilmiah
  • 2 Khususnya di Wilayah Kerja West Area, Produksi Minyak Mentah BSP Naik 900 bph
  • 3 SKK Migas dan PHR Tegaskan Komitmen Transparansi, Sinergi dan Keadilan bagi Provinsi Riau
  • 4 Media Siber Award 2025, SMSI Riau akan Beri Penghargaan ke Tokoh Inspiratif dan Mitra Kerja
  • 5 Go To School di Yayasan Nantara, SMSI Inhil Bersama IKM Bagikan Ginas Gratis ke Santri
  • 6 Sosialisasi Green Policing, Ditpolairud Polda Riau Ajak Mahasiswa Unilak Peduli Lingkungan
  • 7 Divisi P3H Kanwil Kemenkum Riau Gelar Penyuluhan Hukum di Tenayan Raya
  • 8 Faperta UIR Gelar ICASS 2nd 2025 Bahas Inovasi dan Keberlanjutan Pertanian Global
  • 9 Apel Hari Santri di Kuansing, Muliardi: Dunia Digital Harus Jadi Ladang Dakwah
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
HarianTimes.com ©2018 | All Right Reserved