• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukrim
  • Pendidikan
  • Sportivitas
  • Sosialita
  • Wisata
  • More
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Advertorial
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • Indeks
PILIHAN +
Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
Dibaca : 189 Kali
Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
Dibaca : 166 Kali
Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI
Dibaca : 184 Kali
Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
Dibaca : 1305 Kali
Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
Dibaca : 401 Kali

  • Home
  • Sportivitas

Kejurkot Tenis Meja se Kota Pekanbaru, Tim Bukitraya Pertahankan Juara Umum

Zulmiron
Senin, 25 Oktober 2021 19:35:00 WIB
Cetak
Kejurkot Tenis Meja se Kota Pekanbaru, Tim Bukitraya Pertahankan Juara Umum.

Pekanbaru, Hariantimes.com - Tim Tenis Meja Kecamatan Bukitraya, Kota Pekanbaru berhasil meraih juara umum pada event Kejuaraan Kota (Kejurkot) se Kota Pekanbaru yang berlangsung mulai Sabtu (23/10/2021) dan Minggu (24/10/2021).

Kejurkot yang berlangsung di di ruangan pelayanan umum Bapenda Pekanbaru, Jalan Teratai, Pekanbaru ini diikuti peserta seluruh kecamatan di Kota Pekanbaru. Kategorinya, putra-putri dengan jumlah atlet maksimal 10 orang. Sedangkan jumlah pertandingan, tujuh nomor beregu dan perorangan.Yakni beregu putra/putri juga perorangan tunggal putra/putri, ganda putra/putri dan ganda campuran. Hadiah berupa medali (7 emas, 7 perak, 7 perunggu) dan 1 piala bergilir. 

"Karen sudah 3 meraih juara umum, piala bergilir sudah tetap milik Kecamatan Bukitraya," ujar para atlet saat penyerahan medali dan piala kepada pemenang.

Dikatakannya, Tim Tenis Meja Kecamatan Bukitraya memang solid dan tangguh. Karena para atletnya sudah sering tampil di kejuaraan daerah maupun level nasional. 

Tercatat, para atlit yang terdaftar ikut kejuaraan kota (kejurkot) untuk putra yaitu Zainal, Ali Magja, Nursaid, Dayat dan Diki. Sedangkan atlet putri Rukayah, Diah dan Ifra. 

Penyumbang medali terus mengantar sebagai juara umum didominasi putri. 4 emas diraih nomor beregu putri (Ruqayah, Diah dan Ifra), ganda putri ( Ruqayah dan Diah), tunggal putri (Ifra), ganda campuran ( Zainal dan Ruqayah) sedangkan medali petunggu diraih ganda putra (Zainal dan Diki). 

Mantan atlit PON Riau Ruqayah menyampaikan rasa optimisnya untuk mempertahankan gelar juara umum.

Untuk putri, Kecamatan Bukitraya masih terkuat di Pekanbaru. Hari pertama kejurkot, kami sudah meraih 2 emas nomor beregu putri dan ganda campuran. Hari ke-2, tinggal gas untuk menyikat 2 medali emas lagi. Berkat kekompakkan tim, didukung official dan Camat Bukitraya, kami sukses mempertahankan gelar juara umum" ujar Ruqayah yang juga dosen Universitas Islam Riau (UIR) ini.

Alumni S2 Universitas Negeri Padang (UNP) bidang Keolahragaan ini mengatakan, persiapan tim tenis meja Kecamatan Bukitraya menghadapi kejurkot ini,  para atlet sudah latihan rutin di PTM masing-masing. 

"TC nyaris tak ada. Kita sudah terbiasa latihan 3-4 kali seminggu. Taktik dan teknik sudah kita kuasai. Apalagi lawan, orang itu-itu aja. Semoga dengan kejurkot ini ada muncul pemain muda setelah ada pembinaan dari PTMSI, disupport pihak kecamatan" katanya.

Untuk diketahui, Kejurkot Tenis Meja digelar PTMSI Kota Pekanbaru sudah jadi kelender penyelenggaraan setiap tahun. Sempat tertunda terkendala pandemi covid-19, tapi tahun 2021 bisa terlaksana setelah Kota Pekanbaru status level turun. 

"Event ini bisa digelar panitia dengan menerapkan protokol kesehatan (prokes) ketat" ujar Ketua PTMSI Kota Pekanbaru, Adrizal SE.

Menurutnya, Kejurkot Tenis Meja Antar Kecamatan se Kota Pekanbaru ini sudah merupakan kalender resmi PTMSI Kota Pekanbaru. Target Kejurkot ini, misinya tentu pembinaan atlet-atlet muda  potensial untuk aset PTMSI Kota Pekanbaru yang disiapkan mengikuti berbagai event daerah maupun nasional. Sekaligus memantau atlet-atlet tenis meja Kota Pekanbaru untuk PORPROV Kuansing tahun 2022. 

"Ajang Kejurkot ini tujuan pembinaan atlet muda, khususnya atlet putri yang masih minim peminat, sekaligus memantau atlet untuk PORPROV," katanya 

Adrizal mengaku sangat puas dengan  kinerja panitia yang sukses menaja kejurkot tersebut. 

"Kita apresiasi kepada panitia juga peserta dari seluruh kecamatan. Pertandingan berjalan lancar dan sukses. Saya  juga turut bangga  atas pencapaian prestasi atlet-altet tenis meja Kecamatan Bukitraya yang kembali mempertahankan gelar juara umum Saya ucapkan tahniah atas kesukseskan kawan-kawan," ujar Adrizal yang juga warga Kecamatan Bukitraya ini.

Urutan pemenang Kejurkot Tenis Meja antar Kecamatan se Kota Pekanbaru tahun 2021, Kecamatan Bukitraya, 4 emas dan 1 perunggu dan piala bergilir. Kecamatan Bina Widya 2 emas, 2 perak dan 4 perunggu. Kecamatan Marpoyan Damai 1 emas, 1 perunggu.(*)


 Editor : Zulmiron

[Ikuti HarianTimes.com Melalui Sosial Media]


HarianTimes.com

Berita Lainnya

  • +

1.026 Karateka se Riau Bertarung di Ajang Forki Riau Open Championship

Mahasiswi FT Unilak Raih Medali Perunggu Cabor Sepak Takraw Sea Games Thailand 2025

PWI Pokja Pekanbaru Gelar Billiard Championship 2025, 64 Wartawan Siap Adu Skill

Zulmansyah: Selamat dan Sampai Jumpa di Pertandingan Berikutnya

16 Klub PB dan 32 Wartawan Berlaga di Open Tournament Walikota Dumai Cup 2025

PWI Riau Gelar Kejuaraan Tenis Meja dan Domino, Abdul Gafur: Silakan Daftar dan Rebut Hadiahnya

1.026 Karateka se Riau Bertarung di Ajang Forki Riau Open Championship

Mahasiswi FT Unilak Raih Medali Perunggu Cabor Sepak Takraw Sea Games Thailand 2025

PWI Pokja Pekanbaru Gelar Billiard Championship 2025, 64 Wartawan Siap Adu Skill

Zulmansyah: Selamat dan Sampai Jumpa di Pertandingan Berikutnya

16 Klub PB dan 32 Wartawan Berlaga di Open Tournament Walikota Dumai Cup 2025

PWI Riau Gelar Kejuaraan Tenis Meja dan Domino, Abdul Gafur: Silakan Daftar dan Rebut Hadiahnya



Tulis Komentar



HarianTimes TV +

Pipa Minyak Blok Rokan di Km 16 Balam, Rohil Bocor, Minyak Mentah Membasahi Hampir Sebagian Badan Jalan

24 Juli 2024
Harlindup, Aktivis Lingkungan Kunni Marohanti Turun ke Jalan Kampanyekan Keadilan Ekologis
05 Juni 2023
Rakernas Berakhir, SMSI Minta Presiden Joko Widodo Tidak Menandatangani Rancangan Perpres Publisher Right
08 Maret 2023
TERKINI +
Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
12 Januari 2026
Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
12 Januari 2026
Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI
12 Januari 2026
Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
11 Januari 2026
Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
11 Januari 2026
Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda
11 Januari 2026
Masuk MURI, SF Hariyanto: Zapin akan Terus Menari di Bumi Lancang Kuning
11 Januari 2026
1.026 Karateka se Riau Bertarung di Ajang Forki Riau Open Championship
10 Januari 2026
Demokrasi Lokal Berbiaya Mahal (Bagian I)
10 Januari 2026
749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025
10 Januari 2026
TERPOPULER +
  • 1 Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
  • 2 Wujudkan Green Policing, Polda Riau 'Sulap' Pemukiman Transmigran Jadi Kebun Buah
  • 3 HAB ke-80 Jadi Momentum Refleksi bagi Seluruh ASN Kemenag
  • 4 KUHP dan KUHAP Baru Resmi Berlaku, Yusril: Penegakan Hukum Memasuki Era Baru
  • 5 Harapan SMSI Tahun 2026, Podcast Menjadi Institusi Pers
  • 6 Tahun Berganti, Antara Optimisme dan Pesimisme
  • 7 Polres Pelalawan Ungkap Peredaran Bawang Ilegal 19,5 Ton, Toha: Bukti Nyata Kepemimpinan yang Responsif
  • 8 Lewat Pelatihan Laundry Sepatu, PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas
  • 9 Mulai 1 Januari, Parkir di Alfamart-Indomaret Gratis
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
HarianTimes.com ©2018 | All Right Reserved