• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukrim
  • Pendidikan
  • Sportivitas
  • Sosialita
  • Wisata
  • More
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Advertorial
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • Indeks
PILIHAN +
Melalui ToT Pembelajaran Mendalam, BGTK Riau Perkuat Kompetensi Guru
Dibaca : 149 Kali
Polda Riau Gagalka Pengiriman 14,87 Kg Sabu ke Padang
Dibaca : 149 Kali
Disaksikan Gubri, Satgas PKH Serahkan Penguasaan Lahan TNTN ke Negara
Dibaca : 148 Kali
Kapolres Dumai Beri Penghargaan ke Pocil Peraih Juara 1 Festival Polisi Cilik
Dibaca : 265 Kali
Biro Humas dan Promosi UIR Terima Benchmarking Universitas Ibnu Sina Batam, Bahas Inovasi Kehumasan dan Kerjasama
Dibaca : 250 Kali

  • Home
  • Nasional

Save KRI Nanggala 402, ARJP Doakan Keluarga Dan Keselamatan Awak Kapal

Zulmiron
Ahad, 25 April 2021 13:08:06 WIB
Cetak
Save KRI Nanggala 402, ARJP Doakan Keluarga Dan Keselamatan Awak Kapal.

Jakarta, Hariantimes.com - Doa untuk keluarga dan keselamatan awak kapal selam Indonesia, KRI Nanggala 402, yang hilang kontak di Perairan Utara Bali terus mengalir. Sementara pencarian kapal selam berawak 53 orang ini masih terus dilakukan. 

Salah satunya dari Aliansi Relawan Jaga Persatuan (ARJP), yang meminta doa seluruh masyarakat agar KRI Nanggala 402 segera ditemukan dan seluruh awak dalam keadaan selamat. 

"ARJP menyatakan rasa duka mendalam atas hilangnya KRI Nanggala 402 untuk Angkatan Laut Republik Indonesia, keluarga dan seluruh awak kapal," kata Arnold Thenu, yang tergabung di ARJP dalam keterangan tertulis, Minggu (25/04/2021). 

Akan tetapi, Arnold berharap ada mujizat Tuhan Yang Maha Kuasa untuk keselamatan para awak kapal. Untuk itu, masyarakat diminta agar bersabar menunggu pernyataan resmi dari pihak yang berwenang untuk menyatakan informasi dan kondisi terkini mengenai kapal selam Nanggala 402. 

"Masyarakat menantikan keterangan resmi pemerintah untuk menyatakan apakah Nanggala 402 dinyatakan tenggelam, hilang, hancur atau awak kapal dalam keadaan tidak selamat," ujar Arnold yang juga sebagai Ketua Umum Forum Masyarakat Maluku (FORMAMA) dan Ketua umum Para Biru itu.

Secara terpisah, Dina Atmadi, juga salah satu deklarator  ARJP, tak kuasa menahan air mata saat mendengar kabar kapal selam Indonesia, KRI Nanggala 402, yang sampai kini belum ditemukan.

"Rakyat terus menerus berdoa untuk keselamatan awak kapal Nanggala 402," ucap Dina, yang juga sebagai Sekjen Pergerakan Indonesia Baru (PIB) dan Kepala Bidang Jaringan Relawan Australia PIB, sembari terisak tangis. 

Saat ini, sergahnya kemudian, masyarakat Indonesia hanya bisa memohonkan doa dan berserah diri penuh atas kemurahan Allah SWT. 

"Dan proses pencarian terus dilakukan, kecuali memang sudah dibatas kemampuan manusia," singkatnya. 

Seperti diketahui, kapal selam KRI Nanggala 402 yang masuk jajaran Komando Armada II Surabaya dikabarkan hilang kontak di Perairan Utara Bali, pada 21 April 2021 pukul 03.00 WIB. Saat itu, Nanggala 402 tengah melaksanakan latihan di Perairan Selat Bali.

Sebelumnya, kapal selam buatan Jerman tahun 1977 itu telah meminta izin menyelam dari Komandan Gugus Tempur Laut II (Danguspurla II) untuk melaksanakan penembakan Torpedo SUT. Namun, setelah izin diberikan, Nanggala 402 hilang kontak dan tidak bisa dihubungi kembali.(*)


 Editor : Zulmiron

[Ikuti HarianTimes.com Melalui Sosial Media]


HarianTimes.com

Berita Lainnya

  • +

Sekjend PWI Pusat Wina Armada Sukardi Wafat, Duka Mendalam bagi Dunia Pers Indonesia

Panitia Kongres PWI Temui Menteri Hukum dan Kapuspen TNI

Dorong Pemberdayaan Perempuan Indonesia, Indosat Hadirkan SheHacks Innovate di Gunung Sitoli

Luruskan Fakta, Ketum PWI Pusat Zulmansyah Sekedang Usul Percepat Kongres

Lestarian Warisan Budaya Minahasa, Sanggar Kamang Wangko Woloan Aktif Kembangkan Cerita-Cerita Tradisi dalam Bahasa Tombulu

Hendry Ch Bangun dan Zulmansyah Teken SK Susunan Panitia Bersama Kongres PWI

Sekjend PWI Pusat Wina Armada Sukardi Wafat, Duka Mendalam bagi Dunia Pers Indonesia

Panitia Kongres PWI Temui Menteri Hukum dan Kapuspen TNI

Dorong Pemberdayaan Perempuan Indonesia, Indosat Hadirkan SheHacks Innovate di Gunung Sitoli

Luruskan Fakta, Ketum PWI Pusat Zulmansyah Sekedang Usul Percepat Kongres

Lestarian Warisan Budaya Minahasa, Sanggar Kamang Wangko Woloan Aktif Kembangkan Cerita-Cerita Tradisi dalam Bahasa Tombulu

Hendry Ch Bangun dan Zulmansyah Teken SK Susunan Panitia Bersama Kongres PWI



Tulis Komentar



HarianTimes TV +

Pipa Minyak Blok Rokan di Km 16 Balam, Rohil Bocor, Minyak Mentah Membasahi Hampir Sebagian Badan Jalan

24 Juli 2024
Harlindup, Aktivis Lingkungan Kunni Marohanti Turun ke Jalan Kampanyekan Keadilan Ekologis
05 Juni 2023
Rakernas Berakhir, SMSI Minta Presiden Joko Widodo Tidak Menandatangani Rancangan Perpres Publisher Right
08 Maret 2023
TERKINI +
Melalui ToT Pembelajaran Mendalam, BGTK Riau Perkuat Kompetensi Guru
09 Juli 2025
Polda Riau Gagalka Pengiriman 14,87 Kg Sabu ke Padang
09 Juli 2025
Disaksikan Gubri, Satgas PKH Serahkan Penguasaan Lahan TNTN ke Negara
09 Juli 2025
Kapolres Dumai Beri Penghargaan ke Pocil Peraih Juara 1 Festival Polisi Cilik
08 Juli 2025
Biro Humas dan Promosi UIR Terima Benchmarking Universitas Ibnu Sina Batam, Bahas Inovasi Kehumasan dan Kerjasama
08 Juli 2025
Dukung Operasional Berkelanjutan Berbasis AI, Indosat Implementasikan solusi Nokia Energy Efficienc
08 Juli 2025
Aksi Green Action, Unilak Bersama Polda Riau dan PLN Tanam 300 Bibit Pohon di Kampus Unilak
07 Juli 2025
Didukung Seluruh Stakeholder, FK Unri Segera Hadirkan Prodi S3 Ilmu Kedokteran
07 Juli 2025
Patroli KYRD, Personil Polres Siak Sasar Sejumlah Titik Lokasi Rawan Kejahatan
06 Juli 2025
Purnomo Yusgiantoro Figur Strategis untuk Memimpin IKAL Lemhannas
06 Juli 2025
TERPOPULER +
  • 1 SIEXPO 2025 di Riau akan Tampilkan 500 Teknologi Produk Industri Sawit
  • 2 Berhasil Berdayakan AI, Indosat Ooredoo Hutchison Raih HR Asia Awards ke-6 Kalinya
  • 3 UIR Perkuat Kerjasama Internasional dengan Nihon University dan Chiba University
  • 4 Dokumen tak Memenuhi Ketentuan Keimigrasian, 15 Calon Jamaah Umroh Ditunda Keberangkatan ke Arab Saudi
  • 5 Berkunjung ke DLHK Riau, Dr Afni Ungkap Masalah Hak Hutan Tanah Rakyat Siak
  • 6 Beberkan Kondisi Keuangan Pemkab Siak Dr Afni: Tunda Bayar Rp327 Miliar
  • 7 Dorong Pemberdayaan Perempuan Indonesia, Indosat Hadirkan SheHacks Innovate di Gunung Sitoli
  • 8 Pemko Pekanbaru akan Kembangkan Bus Rapid Transit dengan Lajur Khusus
  • 9 Agung Nugroho: Tiga Unit Bus Listrik akan Mulai Dioperasikan
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
HarianTimes.com ©2018 | All Right Reserved