• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukrim
  • Pendidikan
  • Sportivitas
  • Sosialita
  • Wisata
  • More
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Advertorial
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • Indeks
PILIHAN +
Stand Pendaftaran PRB Dibuka Hingga 19 Januari 2026, Zacky: Terbuka bagi Peserta Seluruh Indonesia
Dibaca : 108 Kali
Pemkab Siak Lunasi Utang Hampir Rp200 Miliar, Sisanya Dicicil Hingga 2026
Dibaca : 186 Kali
Hujan Tak Surutkan Semangat, MTQ ke-57 Pekanbaru Berlangsung Meriah
Dibaca : 266 Kali
Wisuda Akbar Stikes Tengku Maharatu ke-26, LLDIKTI XVII Terbitkan Rekomendasi Jadi Universitas
Dibaca : 298 Kali
Bertemu Rektor Unilak, Hanss Seidel Foundation Siap Bersinergi Dukung Masyarakat di Bidang Lingkungan
Dibaca : 285 Kali

  • Home
  • Sosialita

Kemenag Riau Gelar Maulid Nabi SAW 1447 H di Masjid Raya An Nur, Muliardi: Kita Berharap Umat Semakin Rukun

Zulmiron
Kamis, 04 September 2025 22:58:08 WIB
Cetak
Kanwil Kemenag Provinsi Riau menggelar acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun 1447 Hijriyah di Masjid Raya An-Nur Pekanbaru, Kamis (04/09/2025).

Pekanbaru, Hariantimes.com - Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Provinsi Riau menggelar acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun 1447 Hijriyah di Masjid Raya An-Nur Pekanbaru, Kamis (04/09/2025).

Acara yang dimulai sejak pukul 17.30 WIB ini yang berlangsung khidmat ini dihadiri ribuan jamaah dengan nuansa kebersamaan dan doa untuk keselamatan bangsa.

Hadir dalam kegiatan tersebut jajaran pejabat Kanwil Kemenag Riau, ASN, penyuluh agama, pelajar, hingga masyarakat umum. Rangkaian acara dibuka dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an oleh Aisyah Nur Rahmadani, dilanjutkan sambutan Kepala Kanwil Kemenag Riau Dr H Muliardi MPd.

Dalam sambutannya, Muliardi menegaskan, Maulid Nabi merupakan momentum untuk memperkuat akhlak mulia sekaligus mempererat persatuan bangsa.

Baca Juga :
  • Hujan Tak Surutkan Semangat, MTQ ke-57 Pekanbaru Berlangsung Meriah
  • Anugerah Media Siber Riau 2025, EMP Bentu Limited Terpilih Jadi Sahabat Media
  • BRK Syariah Terima Penghargaan Media Partner Tumbuh Kembangkan Perusahaan Pers

“Istighosah yang kita lakukan malam ini bukan sekadar ritual, tetapi ikhtiar bersama agar negeri kita senantiasa diberkahi, dijauhkan dari perpecahan, dan keluar dari berbagai krisis. Dengan meneladani akhlak Rasulullah, kita berharap umat semakin rukun dan bangsa semakin kuat menghadapi gejolak zaman,” ujarnya.

Puncak acara diisi tausiyah Maulid Nabi oleh Ustadz Dr H Kazwaini Munir MA.

Dalam ceramahnya, Ustadz Dr H Kazwaini Munir MA menekankan, Rasulullah adalah teladan sempurna yang harus dihidupkan dalam kehidupan sehari-hari.

“Nabi Muhammad SAW adalah pemimpin yang adil, pendidik yang bijak, dan pribadi yang penuh kasih sayang. Jika umat Islam mampu meneladani beliau, insyaAllah bangsa ini akan menjadi bangsa yang damai dan bermartabat,” ungkap Kazwaini.

Setelah tausiyah, acara dilanjutkan dengan Istighosah dan Zikir Kebangsaan yang dipimpin Tim Zikir Sunan Al Musthofa di bawah pimpinan Ustadz H Hasbullah Lc MA.

Ribuan jamaah larut dalam lantunan doa dan zikir, memohon keselamatan serta kedamaian bagi bangsa Indonesia yang tengah menghadapi beragam tantangan sosial, ekonomi dan moral.

Kegiatan kemudian ditutup dengan salat Isya berjamaah sebelum jamaah berangsur pulang ke rumah masing-masing.

Suasana kebersamaan dan kekhusyukan terasa begitu kuat, meninggalkan kesan mendalam bahwa peringatan Maulid Nabi kali ini menjadi ajang memperkuat ukhuwah sekaligus doa kolektif untuk bangsa.(*)


 Editor : Zulmiron

[Ikuti HarianTimes.com Melalui Sosial Media]


HarianTimes.com

Berita Lainnya

  • +

Anugerah Media Siber Riau 2025, EMP Bentu Limited Terpilih Jadi Sahabat Media

BRK Syariah Terima Penghargaan Media Partner Tumbuh Kembangkan Perusahaan Pers

Harry Setiawan: Semua karena Kerja Keras dan Cerdas Kangkawan di BHP UIR

Riau Petroleum Rokan Raih Penghargaan Excellence Humas dan Keterlibatan Publik

Teza Darsa: Mari Terus Bergandeng Tangan Mewujudkan Riau Bermarwah

Go Live Like a Pro, IM3 Ajak Mahasiswa Unri Berkarya di Dunia Digital

Anugerah Media Siber Riau 2025, EMP Bentu Limited Terpilih Jadi Sahabat Media

BRK Syariah Terima Penghargaan Media Partner Tumbuh Kembangkan Perusahaan Pers

Harry Setiawan: Semua karena Kerja Keras dan Cerdas Kangkawan di BHP UIR

Riau Petroleum Rokan Raih Penghargaan Excellence Humas dan Keterlibatan Publik

Teza Darsa: Mari Terus Bergandeng Tangan Mewujudkan Riau Bermarwah

Go Live Like a Pro, IM3 Ajak Mahasiswa Unri Berkarya di Dunia Digital



Tulis Komentar



HarianTimes TV +

Pipa Minyak Blok Rokan di Km 16 Balam, Rohil Bocor, Minyak Mentah Membasahi Hampir Sebagian Badan Jalan

24 Juli 2024
Harlindup, Aktivis Lingkungan Kunni Marohanti Turun ke Jalan Kampanyekan Keadilan Ekologis
05 Juni 2023
Rakernas Berakhir, SMSI Minta Presiden Joko Widodo Tidak Menandatangani Rancangan Perpres Publisher Right
08 Maret 2023
TERKINI +
Stand Pendaftaran PRB Dibuka Hingga 19 Januari 2026, Zacky: Terbuka bagi Peserta Seluruh Indonesia
04 November 2025
Pemkab Siak Lunasi Utang Hampir Rp200 Miliar, Sisanya Dicicil Hingga 2026
03 November 2025
Hujan Tak Surutkan Semangat, MTQ ke-57 Pekanbaru Berlangsung Meriah
03 November 2025
Wisuda Akbar Stikes Tengku Maharatu ke-26, LLDIKTI XVII Terbitkan Rekomendasi Jadi Universitas
02 November 2025
Bertemu Rektor Unilak, Hanss Seidel Foundation Siap Bersinergi Dukung Masyarakat di Bidang Lingkungan
01 November 2025
Bangga! MAN 1 Pekanbaru Raih Anugerah Media Sekolah Terbaik se Provinsi Riau
01 November 2025
Anugerah Media Siber Riau 2025, EMP Bentu Limited Terpilih Jadi Sahabat Media
01 November 2025
BRK Syariah Terima Penghargaan Media Partner Tumbuh Kembangkan Perusahaan Pers
01 November 2025
Harry Setiawan: Semua karena Kerja Keras dan Cerdas Kangkawan di BHP UIR
01 November 2025
Riau Petroleum Rokan Raih Penghargaan Excellence Humas dan Keterlibatan Publik
31 Oktober 2025
TERPOPULER +
  • 1 Subsidi dan Teknologi, Kunci Menjaga Stabilitas Pangan di Tengah Mahalnya Biaya Input Pertanian
  • 2 Indosat dan Twimbit Berkolaborasi Luncurkan Empowering Indonesia Report 2025
  • 3 Bangga! Alumni UIR Sabet Juara pada Taiwan Singing Competition 2025
  • 4 KI Kecam Diskominfotik Kabupaten/Kota se Riau Menghapus Mata Anggaran Kerjasama Publikasi Media
  • 5 Apel Pagi Kemenkum Riau, Rudy Hendra Pakpahan: Kita Harus Terus Mengevaluasi dan Berinovasi Demi Perbaikan
  • 6 Kemenkum Riau Kawal Pendaftaran Beras Penyalaian Cekau Pelalawan
  • 7 Workshop Internasional, Fakultas Teknik Unilak Hadirkan Narasumber dari Université de Lille, Prancis
  • 8 Musisi Ternama Ibukota Hibur Pengunjung SampoernaFest di Pekanbaru
  • 9 Perkuat Komitmen Literasi Keuangan, Bank Sahabat Sampoerna Hadirkan SampoernaFest di Pekanbaru
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
HarianTimes.com ©2018 | All Right Reserved