• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukrim
  • Pendidikan
  • Sportivitas
  • Sosialita
  • Wisata
  • More
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Advertorial
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • Indeks
PILIHAN +
Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
Dibaca : 202 Kali
Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
Dibaca : 179 Kali
Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI
Dibaca : 217 Kali
Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
Dibaca : 1320 Kali
Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
Dibaca : 413 Kali

  • Home
  • Sosialita

Kajati Riau Resmikan Musholla Al-haq Kejari Rohil

Zulmiron
Selasa, 01 Maret 2022 16:55:53 WIB
Cetak
Kajati Riau Jaja Subagja SH MH meresmikan Musholla Al-haq Kejaksaan Negeri (Kejari) Rokan Hilir (Rohil), Selasa (01/03/2022).

Rohil, Hariantimes.com - Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Riau Jaja Subagja SH MH meresmikan Musholla Al-haq Kejaksaan Negeri (Kejari) Rokan Hilir (Rohil), Selasa (01/03/2022).

Peresmian musolla Al-haq yang merupakan hibah Pemda Rohil tersebut ditandai dengan penandatanganan prasasti serta pengguntingan vita oleh Kajati Riau sekaligus melakukan peninjauan kedalam Musholla. 

Hadir pada peresmian itu tampak Bupati Rohil Afrizal Sintong didampingi Wabup H Sulaiman, Kajari Rohil Yuliarni Appy, Ketua DPRD Rohil Maston serta berbagai unsur lainnya.

Peresmian musolla juga dihadiri Wakil Ketua DPRD Rohil Hamzah, Kapolres Rohil diwakili oleh Kabagren Kompol Lagomo, Dandim 0321 Rohil diwakili oleh Kasdim 0321 Rohil Mayor Arh Erlaba Perangin angin, Danyon Pelopor mako Brimob manggala junction diwakili oleh  Iptu Adelis, Posal Bagansiapiapi Letda laut (P) Hasanul Ardi, Kakankemenag Drs H Naini MSi, Ka KSOP Kls IV  Bagansiapiapi Suyatno SH MH serta berbagai unsur lainnya

Kajari Rohil Yuliarni Appy dalam sambutannya mengatakan, sejak berdiri pada Mei 2016 yang lalu, Kejari Rohil belum memiliki musholla secara khusus dan hanya menjadikan salah satu ruangan sebagai musolla. Sehingga dianggap kurang layak.

"Dengan tekad, kami meminta kepada Pemda Rohil agar di bangunkan Musholla dan disambut dengan baik sehingga pembangunan terlaksana, " kata Yuliarni. 

Nama Al-haq sendiri lanjutnya, memiliki arti kebenaran. Dimana katanya, nama tersebut tercetus atas ide Sekda Rohil HM Job Kurniawan. 

"Musholla ini menjadi kebanggan bagi kami, dimana kantor ini ramai di kunjungi masyarakat yang datang. Pembangunan musholla ini juga dimaksudkan untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan dan juga peningkatan pelayanan publik bagi masyarakat yang berkunjung," terangnya. 

Pembangunan musolla sendiri kata Yuliarni, dimulai pada 6 juli 2021 dan selesai pada akhir bulan november 2021 yang lalu.

"Dalam pembangunan Musholla ini, kami juga menerima banyak bantuan dari berbagai pihak dan kami ucapkan terimakasih," sebutnya. 

Bupati Rohil dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat datang kepada Kajari Riau di Kabupaten Rohil. Dimana sebut Bupati, pembangunan musolla yang berdiri begitu megah itu dibantu oleh Pemerintah daerah melalui APBD sebesar Rp 400 juta.

"Kami berharap musholla ini dapat dimanfaatkan bersama-sama, apalagi sebentar lagi akan menghadapi bulan ramadhan,  kami juga memberikan apresiasi kepada Kejari Rohil atas pembangunan Musholla yang begitu luar biasa, kita berikan apresiasi kepada tim swakelola," paparnya. 

Pemerintah daerah bersama Kejari Rohil kata Bupati, senantiasa bersinergi dalam membangun Kabupaten Rohil agar lebih maju dan lebih baik. 

"Kejaksaan senantiasa memberikan pendampingan dan masukan kepada kami Pemerintah daerah baik dalam pengelolaan anggaran, pembangunan maupun lainnya, " jelasnya. 

Sementara itu, Kajati Riau Jaja Subagja dalam sambutannya menyampaikan ucapan terimakasih kepada Bupati Rohil dan jajarannya yang telah mendukung pembangunan musolla Al-haq tersebut.

"Dengan anggaran yang begitu kecil pembangunan Musholla bisa begitu megah dan kokoh, mudahan-mudahan ini menjadi amal bagi bapak ibu semua dikemudian hari," katanya.

Kajati juga meminta kepada seluruh pegawai Kejari Rohil agar memakmurkan musolla yang telah diresmikan tersebut. Apalagi sebutnya, sebentar lagi akan menjelang bulan suci ramadhan. 

"Saya minta kepada seluruh pegawai, musholla sudah ada dan kita harus memakmurkan nya, apalagi ini sudah mau bulan ramadhan, jika tidak di makmurkan nanti allah marah," terangnya.

Selain itu, Kajati memberikan apresiasi yang setinggi tingginya kepada Kajari Rohil. Sebab, meski bukan beragama islam, namun sangat menghormati agama islam. Bahkan, desain musholla merupakan karya Kajari Yuliarni Appy SH MH.(rls)


 Editor : Zulmiron

[Ikuti HarianTimes.com Melalui Sosial Media]


HarianTimes.com

Berita Lainnya

  • +

Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar

Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR

Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI

Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan

Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal

Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda

Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar

Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR

Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI

Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan

Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal

Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda



Tulis Komentar



HarianTimes TV +

Pipa Minyak Blok Rokan di Km 16 Balam, Rohil Bocor, Minyak Mentah Membasahi Hampir Sebagian Badan Jalan

24 Juli 2024
Harlindup, Aktivis Lingkungan Kunni Marohanti Turun ke Jalan Kampanyekan Keadilan Ekologis
05 Juni 2023
Rakernas Berakhir, SMSI Minta Presiden Joko Widodo Tidak Menandatangani Rancangan Perpres Publisher Right
08 Maret 2023
TERKINI +
Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
12 Januari 2026
Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
12 Januari 2026
Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI
12 Januari 2026
Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
11 Januari 2026
Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
11 Januari 2026
Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda
11 Januari 2026
Masuk MURI, SF Hariyanto: Zapin akan Terus Menari di Bumi Lancang Kuning
11 Januari 2026
1.026 Karateka se Riau Bertarung di Ajang Forki Riau Open Championship
10 Januari 2026
Demokrasi Lokal Berbiaya Mahal (Bagian I)
10 Januari 2026
749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025
10 Januari 2026
TERPOPULER +
  • 1 Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
  • 2 Wujudkan Green Policing, Polda Riau 'Sulap' Pemukiman Transmigran Jadi Kebun Buah
  • 3 HAB ke-80 Jadi Momentum Refleksi bagi Seluruh ASN Kemenag
  • 4 KUHP dan KUHAP Baru Resmi Berlaku, Yusril: Penegakan Hukum Memasuki Era Baru
  • 5 Harapan SMSI Tahun 2026, Podcast Menjadi Institusi Pers
  • 6 Tahun Berganti, Antara Optimisme dan Pesimisme
  • 7 Polres Pelalawan Ungkap Peredaran Bawang Ilegal 19,5 Ton, Toha: Bukti Nyata Kepemimpinan yang Responsif
  • 8 Lewat Pelatihan Laundry Sepatu, PHR Dorong Kemandirian Ekonomi Kelompok Disabilitas
  • 9 Mulai 1 Januari, Parkir di Alfamart-Indomaret Gratis
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
HarianTimes.com ©2018 | All Right Reserved