• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukrim
  • Pendidikan
  • Sportivitas
  • Sosialita
  • Wisata
  • More
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Advertorial
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • Indeks
PILIHAN +
Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
Dibaca : 421 Kali
Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
Dibaca : 377 Kali
Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI
Dibaca : 403 Kali
Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
Dibaca : 1509 Kali
Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
Dibaca : 594 Kali

  • Home
  • Pendidikan

Perkuat Kolaborasi, Unilak dan KPU Riau Teken MoU

Zulmiron
Kamis, 09 Oktober 2025 20:35:00 WIB
Cetak
Universitas Lancang Kuning Riau (Unilak) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau menandatangani nota Memorandum of Understanding (MoU), Kamis (09/10/2025).

Pekanbaru, Hariantimes.com - Universitas Lancang Kuning Riau (Unilak) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau menandatangani nota Memorandum of Understanding (MoU), Kamis (09/10/2025).

Penandatanganan MoU yang dilaksanakan pada saat Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru 2025 ini disaksikan ribuan mahasiswa dan tamu undangan.

Penandatanganan MoU ini dalam rangka kerjasama kelembagaan dengan perguruan tinggi dan sebagai langkah strategis memperkuat kolaborasi dengan lembaga pendidikan pasca pelaksanaan Pemilu dan Pilkada Serentak Tahun 2024.

Penandatanganan MoU dilakukan langsung Rektor Unilak  Prof Dr Junaidi dan Ketua KPU Riau Rusdi Rusdan, turut hadir Wakil Rektor I Unilak Dr Zamzami, Wakil Rektor II Dr Jeni Wardi, Wakil Rektor III Dr Hardi SE MM.

Baca Juga :
  • Panitia PRB 2026 Terus Natangkan Berbagai Persiapan, Zacky: Stand Pendaftaran Beroperasi Setiap Hari
  • UIR Ikut Terlibat di Riau Edutech Campus Summit Expo 2026
  • Perkuat Layanan Akademik, Unri Optimalisasi Pengelolaan Laboratorium

Dalam sambutannya, Rektor Unilak Junaidi mengatakan, kegiatan ini merupakan hubungan erat perguruan tinggi dengan KPU yang sudah terjalin lama, dan menjadi mitra strategis.

"Lima tahun lalu telah dilakukan pendantangan MoU, hasil kerjasama ini menguntungkan dua Lembaga. Melalui MoU ini Unilak dapat membantu KPU Riau, dan KPU Riau dan memberikan pendidikan politik bagi mahasiswa baru, mereka bisa magang di KPU, bisa turut serta dalam program KPU di masyarakat, serta pengabdian dosen," ujar Prof Junaidi.

Sementara itu, Rusdi Rusdan mengapresiasi terlaksananya MoU dengan Unilak. Kampus memiliki peran penting sebagai mitra strategis dalam penguatan demokrasi, pendidikan pemilih, dan peningkatan partisipasi masyarakat khususnya pemilih pemula dan pemilih muda.

Rusidi menambahkan, kerjasama ini menjadi bagian dari langkah berkelanjutan KPU Provinsi Riau dalam menyebarluaskan nilai-nilai demokrasi kepada generasi muda.

Melalui kerjasama ini, kedua belah pihak berkomitmen untuk mengembangkan berbagai program bersama, seperti pendidikan pemilih berbasis kampus, penelitian Pemilu, serta kegiatan akademik lainnya yang mendukung.

“Prof Junaidi ini levelnya sudah nasional, beliau sudah dikenal di kancah nasional dan kita bersyukur KPU Riau bekerjasama dengan Unilak,“ sebut Rusdi Rusdan.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Anggota KPU Provinsi Riau Nugroho Noto Susanto, Abdul Rahman, Supriyanto, dan Sekretaris KPU Riau Rudinal B. beserta pejabat struktural dan staf Sekretariat KPU Riau.(*)


 Editor : Zulmiron

[Ikuti HarianTimes.com Melalui Sosial Media]


HarianTimes.com

Berita Lainnya

  • +

Panitia PRB 2026 Terus Natangkan Berbagai Persiapan, Zacky: Stand Pendaftaran Beroperasi Setiap Hari

UIR Ikut Terlibat di Riau Edutech Campus Summit Expo 2026

Perkuat Layanan Akademik, Unri Optimalisasi Pengelolaan Laboratorium

Unilak Buka Pendataran Mahasiswa Baru 2026, UKT Bisa Dicicil Hingga 3 Kali

Upaya Pengelolaan Stres Pasien, Dosen Unimus Launching Intervensi Video Self-Management Hipertensi Ber-HKI

Lulus Profesi Insinyur di Unand, Dosen UIR Akmar Efendi Soroti Pemanfaatan Metode Machine Learning

Panitia PRB 2026 Terus Natangkan Berbagai Persiapan, Zacky: Stand Pendaftaran Beroperasi Setiap Hari

UIR Ikut Terlibat di Riau Edutech Campus Summit Expo 2026

Perkuat Layanan Akademik, Unri Optimalisasi Pengelolaan Laboratorium

Unilak Buka Pendataran Mahasiswa Baru 2026, UKT Bisa Dicicil Hingga 3 Kali

Upaya Pengelolaan Stres Pasien, Dosen Unimus Launching Intervensi Video Self-Management Hipertensi Ber-HKI

Lulus Profesi Insinyur di Unand, Dosen UIR Akmar Efendi Soroti Pemanfaatan Metode Machine Learning



Tulis Komentar



HarianTimes TV +

Pipa Minyak Blok Rokan di Km 16 Balam, Rohil Bocor, Minyak Mentah Membasahi Hampir Sebagian Badan Jalan

24 Juli 2024
Harlindup, Aktivis Lingkungan Kunni Marohanti Turun ke Jalan Kampanyekan Keadilan Ekologis
05 Juni 2023
Rakernas Berakhir, SMSI Minta Presiden Joko Widodo Tidak Menandatangani Rancangan Perpres Publisher Right
08 Maret 2023
TERKINI +
Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
12 Januari 2026
Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
12 Januari 2026
Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI
12 Januari 2026
Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
11 Januari 2026
Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
11 Januari 2026
Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda
11 Januari 2026
Masuk MURI, SF Hariyanto: Zapin akan Terus Menari di Bumi Lancang Kuning
11 Januari 2026
1.026 Karateka se Riau Bertarung di Ajang Forki Riau Open Championship
10 Januari 2026
Demokrasi Lokal Berbiaya Mahal (Bagian I)
10 Januari 2026
749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025
10 Januari 2026
TERPOPULER +
  • 1 Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
  • 2 Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
  • 3 Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda
  • 4 Masuk MURI, SF Hariyanto: Zapin akan Terus Menari di Bumi Lancang Kuning
  • 5 1.026 Karateka se Riau Bertarung di Ajang Forki Riau Open Championship
  • 6 Percepat Pembangunan Daerah, Pemkab Kuansing Jajaki Kerjasama Pembiayaan Syariah dengan BRK Syariah
  • 7 Kunci Perkuat Kapasitas Fiskal Daerah, Syahrial Abdi: Optimalisasi PAD Harus Dilakukan Secara Serius dan Terukur
  • 8 Panitia PRB 2026 Terus Natangkan Berbagai Persiapan, Zacky: Stand Pendaftaran Beroperasi Setiap Hari
  • 9 Pemprov Banten dan Panitia Gelar Rakor Persiapan HPN 2026
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
HarianTimes.com ©2018 | All Right Reserved