• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Nasional
  • Riau
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukrim
  • Pendidikan
  • Sportivitas
  • Sosialita
  • Wisata
  • More
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Advertorial
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • Indeks
PILIHAN +
Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
Dibaca : 421 Kali
Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
Dibaca : 377 Kali
Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI
Dibaca : 403 Kali
Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
Dibaca : 1509 Kali
Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
Dibaca : 594 Kali

  • Home
  • Sosialita

21 Kafilah Riau Bawa Misi Dakwah dan Kehormatan Al-Qur’an di Kendari

Zulmiron
Kamis, 09 Oktober 2025 11:03:21 WIB
Cetak
21 Kafilah Riau Bawa Misi Dakwah dan Kehormatan Al-Qur’an di Kendari.

Pekanbaru, Hariantimes.com - Sebanyak 21 kafilah terbaik asal Riau akan bertanding membawa nama daerah dalam helat nasional yang digelar mulai 09 hingga 19 Oktober 2025 di Kendari.

Kafilah Riau bukan hanya membawa nama daerah, tetapi juga membawa misi dakwah dan kehormatan Al-Qur’an.

Kakanwil Kemenag Riau Muliardi menyampaikan rasa bangga dan apresiasinya kepada seluruh peserta yang telah menjalani proses pembinaan dan training center dengan penuh kesungguhan.

Muliardi menegaskan pentingnya menjaga niat dan keikhlasan dalam setiap langkah perjuangan. Oleh karena itu, ikhlaskan setiap usaha, jaga akhlak, dan tampilkan prestasi terbaik dengan semangat kebersamaan.

Baca Juga :
  • Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
  • Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
  • Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI

Muliardi berpesan kepada seluruh peserta untuk tetap berikhtiar, berdoa, dan menyerahkan sepenuhnya kepada Allah atas usaha yang sudah dilakukan.

“Tetap jaga kesehatan, tampil maksimal, dan percayalah bahwa hasil terbaik akan diberikan Allah kepada mereka yang bersungguh-sungguh. Sementara itu, doa dan semangat dari masyarakat Riau juga sangat kita harapkan untuk kelancaran perjuangan kafilah Riau di ajang nasional ini,” ujarnya penuh harap.

Muliardi juga menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Gubernur Riau atas perhatian dan dukungan besar yang diberikan kepada para peserta STQH, termasuk pemberian hadiah penghargaan bagi juara nasional.

“Dukungan penuh dari Bapak Gubernur merupakan bentuk nyata sinergi antara pemerintah daerah dan Kementerian Agama dalam membumikan Al-Qur’an di Bumi Lancang Kuning. Ini menjadi motivasi luar biasa bagi para peserta untuk berjuang maksimal,” ujarnya.

Kakanwil menambahkan bahwa prestasi dalam STQH bukan hanya tentang kompetisi, tetapi juga bagian dari upaya membangun generasi Qur’ani yang berakhlak mulia dan mencintai nilai-nilai Al-Qur’an.

“Kita berharap kegiatan ini menjadi momentum memperkuat kecintaan masyarakat terhadap Al-Qur’an. Semoga peserta kita tampil dengan penuh percaya diri dan membawa pulang hasil terbaik untuk negeri tercinta, Provinsi Riau,” harap Muliardi.(*)


 Editor : Zulmiron

[Ikuti HarianTimes.com Melalui Sosial Media]


HarianTimes.com

Berita Lainnya

  • +

Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar

Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR

Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI

Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan

Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal

Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda

Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar

Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR

Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI

Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan

Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal

Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda



Tulis Komentar



HarianTimes TV +

Pipa Minyak Blok Rokan di Km 16 Balam, Rohil Bocor, Minyak Mentah Membasahi Hampir Sebagian Badan Jalan

24 Juli 2024
Harlindup, Aktivis Lingkungan Kunni Marohanti Turun ke Jalan Kampanyekan Keadilan Ekologis
05 Juni 2023
Rakernas Berakhir, SMSI Minta Presiden Joko Widodo Tidak Menandatangani Rancangan Perpres Publisher Right
08 Maret 2023
TERKINI +
Dua Babinsa Koramil 0321- 02/TP Patroli Siskamling di Rantau Kopar
12 Januari 2026
Raih 27 Suara, HR Mambang Mit Terpilih Nahkodai FKPMR
12 Januari 2026
Kanwil Kemenkum Bentuk Tim Kerja Divisi Pelayanan Hukum Bidang AHU dan KI
12 Januari 2026
Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
11 Januari 2026
Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
11 Januari 2026
Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda
11 Januari 2026
Masuk MURI, SF Hariyanto: Zapin akan Terus Menari di Bumi Lancang Kuning
11 Januari 2026
1.026 Karateka se Riau Bertarung di Ajang Forki Riau Open Championship
10 Januari 2026
Demokrasi Lokal Berbiaya Mahal (Bagian I)
10 Januari 2026
749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025
10 Januari 2026
TERPOPULER +
  • 1 Semarakkan HAB ke-80, Kemenag Pekanbaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan
  • 2 Dengan Berkebaya Laboh Kekek, IKWI Riau Turut Berperan Pecahkan MURI Tari Zapin Massal
  • 3 Tari Zapin Massal Berkebaya Laboh Kekek Riau Pecahkan Rekor Dunia sebagai Warisan Budaya Takbenda
  • 4 Masuk MURI, SF Hariyanto: Zapin akan Terus Menari di Bumi Lancang Kuning
  • 5 1.026 Karateka se Riau Bertarung di Ajang Forki Riau Open Championship
  • 6 Percepat Pembangunan Daerah, Pemkab Kuansing Jajaki Kerjasama Pembiayaan Syariah dengan BRK Syariah
  • 7 Kunci Perkuat Kapasitas Fiskal Daerah, Syahrial Abdi: Optimalisasi PAD Harus Dilakukan Secara Serius dan Terukur
  • 8 Panitia PRB 2026 Terus Natangkan Berbagai Persiapan, Zacky: Stand Pendaftaran Beroperasi Setiap Hari
  • 9 Pemprov Banten dan Panitia Gelar Rakor Persiapan HPN 2026
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
HarianTimes.com ©2018 | All Right Reserved