Bengkalis, Hariantimes.com - Pengurus Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Siak Kecil periode 2019-2024 resmi dilantik.
Pelantikan tersebut dilakukan di Gedung LAMR Kecamatan Siak Kecil Kabupaten Bengkalis, Minggu (26/05/2019).
Hadir dalam tersebut Dewan Pimpinan Harian LAMR Kabupaten Bengkalis Datuk Seri H. Sopiyan Sid, Sekretaris Umum Datuk H. Ali Muzar dan Ketua Umum Majelis Kerapatan Adat (MKA) Datuk Seri H. Zainuddin Yusuf beserta Sekretaris Umum Datuk Yuhelmi.
Datuk Seri H. Sopiyan dalam sambutannya menghimbau agar pengurus yang baru dilantik agar amanah dan menjunjung tinggi nilai-nilai adat melayu.
"Pengurus yang dilantik dapat melaksanakan tugas sesuai tupoksi yang telah diberikan dalam kepengurusan LAMR dan besinergi dengan Pemerintahan yang ada," ujar Sopiyan.
Selepas acara pengukuhan dilanjutkan dengan kegiatan buka bersama pengurus Kabupaten dengan LAmR Kecamatan Siak Kecil.
Pengurus LAMR Kecamatan Siak Kecil Periode 2019-2024
Majelis Kerapatan Adat (MKA)
1. Ketua Umum : A Latip
2. Timbalan Ketua Umum : Bustami
3. Ketua : M. Arif, BS
4. Ketua : Baiduszaman
5. Sekretaris Umum : H. Bahari Ensih
6. Sekretaris : H. Zulkifli
7. Sekretaris : Syafruddin
8. Anggota : 12 orang
Dewan Pimpinan Harian (DPH)
1. Ketua Umum : Edi Yusri
2. Timbalan Ketua Umum : Nurhadi
3. Ketua : Fahrizal
4. Ketua : Efrizal
5. Sekretaris Umum : Firdaussusrianto
6. Sekretaris : Taufik Ikhram
7. Sekretaris : Fhadilah
8. Bendahara Umum : Ansori
Bidang-bidang sebanyak 17 bidang kepengurusan.(and)
Berita Terkait
-
Disematkan Marga Damanik, Wabup Bengkalis Bagus Santoso Resmi Bagian dari Keluarga Besar Suku Batak…
-
Mendung dan Berawan, Hilal Titik Lokasi Selatbaru Tidak Terlihat…
-
Pelantikan Pengurus PWI Bengkalis, Zulmansyah Sekedang Sematkan Pin Emas ke Kasmarni…
-
Wabup Bengkalis Bagus Santoso Serahkan Speedboat Ambulance Dusun Terisolir Bagan Benio…
-
Adi Putra: Jadi Ajang Refleksi Terhadap Peran Pers…
-
Bupati Bengkalis Terima Audiensi PWI, Bahas Pelantikan Pengurus Baru…
Berita Terpopuler
-
Peduli Terhadap Pendidikan Anggota Paguyuban, FPK Riau Jalin Kerjasama dengan Yaspi Indonesia…
-
Empat Anggota Koramil 0321-05/RM Bersama Warga Goro Perbaiki Jembatan Sungai Rumbai…
-
Rakyat Siak Tanda Tangan Petisi Tolak PSU Jilid II Pilkada Siak…
-
Lawatan Budaya dan Sastra ke Riau, Rohani Din Beri Motivasi Menulis ke Siswa SMA Labor…
-
Datangi MK, Irving Kahar Byatakan Tidak Terlibat Menggugat Hasil PSU Pilkada Siak…
-
Tinjau Aset Terbengkalai, Agung Nugroho: Kami Bisa Mengubahnya Jadi Taman Sudut Kota…
-
Kapolres Dumai Cek Pos Terpadu dan Pos Pam Lancang Kuning…
-
Personil Polres Siak Siaga di Pos Pam Terpadu Istana Siak…
-
Pastikan Lalu Lintas Lancar, Kapolda Riau Pantau Jalur Mudik Lintas Riau-Sumbar Lewat Udara…