Pekanbaru, Hariantimes.com - Dari 7,5 miliar penduduk di dunia, 4 miliar lebih sudah menggunakan internet. Jadi masih ada sekitar separuh dunia yang belum terkoneksi dengan internet.
"Sekitar 132 juta lebih itu sudah terkoneksi dengan internet. Dan alhamdulilah, kita semua termasuk orang-orang yang beruntung yang sudah bisa menggunakan teknologi ini," ujar Kepala Bidang Informasi Komunikasi Publik (IKP) Erisman Yahya saat menjadi Narasumber pentingnya penggunaan Internet Sehat di Aula SMAN 4 Pekanbaru, Selasa (17/12/2019).
Menurut Erisman, ini hasil survei 61 negara. Dan negara-negara berkembang yang disurvei ternyata Indonesia nomor 2 paling bawah kurangnya minat baca.
"Di dunia ini ternyata dunia maya itu luar biasa sibuk. Dalam 1 menit ada 98.000 cuitan di twitter, 1.500 unggahan blok, 158 juta surat elektronik, 600 video baru di Youtube dalam 1 menit, jadi luar biasa mobilitas yang terjadi di dunia maya," beber Erisman.
Maraknya hoax, katanya, adalah informasi yang sesungguhnya tidak benar. Tetapi dibuat seolah-olah benar adanya. Hoax yang menyebar ke media sosial, aplikasi chat, situs web, televisi, media cetak, email dan Radio.
"Pelaku hoax bisa dipidana dengan Undang-Undang ITE, Undang-undang Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik, Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2016 Tentang Perubahan Atas Undang- undang Nomor 11 Tahun 2008," jelasnya seraya menyampaikan, internet menggunakan HP positif untuk menunjang kinerja kita. Yang dekat yang jauh jadi dekat yang tidak tahu menjadi tahu Informasi yang tidak tahu menjadi tahu tentu itu akibatnya artinya positif.(*)
Berita Terkait
-
Rumah Singgah Tuan Kadi Menggeliat dengan Pergelaran Seni dan Budaya Melayu yang Memikat…
-
Personil Polres Siak Ikuti Binrohtal Lewat Pembacaan Surat Yasin di Masjid Al Muttaqin…
-
Pegawai Kanim Pekanbaru Apel Bersama di Lingkungan Kemenko Bidang Hukum, HAM, Pemasyarakatan dan Imigrasi…
-
Usai Memenangkan Pilkada Siak, Afni Temui Ibu Mertua di Tegal…
-
SMSI Inhil Buka Puasa Bersama dan Santuni Kaum Duafa…
-
Dekan FH UIR Serahkan Bantuan Sembako ke PHL, Security dan Petugas Pintu Kampus…
Berita Terpopuler
-
Peduli Terhadap Pendidikan Anggota Paguyuban, FPK Riau Jalin Kerjasama dengan Yaspi Indonesia…
-
Empat Anggota Koramil 0321-05/RM Bersama Warga Goro Perbaiki Jembatan Sungai Rumbai…
-
Rakyat Siak Tanda Tangan Petisi Tolak PSU Jilid II Pilkada Siak…
-
Lawatan Budaya dan Sastra ke Riau, Rohani Din Beri Motivasi Menulis ke Siswa SMA Labor…
-
Datangi MK, Irving Kahar Byatakan Tidak Terlibat Menggugat Hasil PSU Pilkada Siak…
-
Tinjau Aset Terbengkalai, Agung Nugroho: Kami Bisa Mengubahnya Jadi Taman Sudut Kota…
-
Kapolres Dumai Cek Pos Terpadu dan Pos Pam Lancang Kuning…
-
Personil Polres Siak Siaga di Pos Pam Terpadu Istana Siak…
-
Pastikan Lalu Lintas Lancar, Kapolda Riau Pantau Jalur Mudik Lintas Riau-Sumbar Lewat Udara…